Ilustrasi. ©shelovesmagazine.com
Kapanlagi.com - Menikmati pacaran jarak jauh atau yang kini lebih dikenal dengan istilah LDR (Long Distance Relationship) memang sulit. Bagaimana tidak, seseorang yang terkasih, yang paling kita inginkan kehadirannya justru berada jauh dari tempat kita berada.
Kami pun mengumpulkan lagu-lagu yang cocok di dengarkan bagi kalian yang sedang dilanda rasa rindu tak terelakkan, rasa sayang tak terluapkan, bagi mereka yang berada jauh di sana. Tak perlu takut galau, karena lagu-lagu yang ada di daftar ini bisa dijadikan kado kangen yang manis buat si dia.
Pasang headset rapat-rapat ya! Mari kita mulai! (kpl/zal)
Sumber: KapanLagi.com http://ift.tt/1nImpea
Tidak ada komentar:
Posting Komentar