Acara itu dilakukan sesaat sebelum pertandingan yang akan digelar Sabtu nanti.
Para Happy Ballers melakukan aksi sosial
Lihat Juga:
Nino Ran: Klub Liverpool Layaknya Agama Buat Saya
10 Tato Paling Memorable Yang Dimiliki Atlet Dunia
Jessica Iskandar Ingin Minta Tanda Tangan Pesepakbola Belanda
Frans Mohede Pesimis Muay Thai Dapat Emas di SEA Games
Baim Wong: Sudah Waktunya David Beckham Pensiun
"All star akan diadakan di Surabaya. Jadi ini adalah kegiatan Sosial di Jakarta mainnya di Surabaya," ujar Augie , Kamis (27/6).
Ia mengaku senang dapat berbagi dengan sesama. Karena dengan kehadiran mereka, setidaknya bisa membantu meringankan anak-anak dan membawa keceriaan. "Paling tidak kita memiliki perhatian. Kita harus banyak mengucap syukur. Kita artinya lebih beruntung dan bisa berbagi," katanya lagi.
Setelah acara ini, mereka mengaku akan mengadakan acara sosial. "Rencana paling dekat bikin donor darah," pungkasnya. (kpl/aal/dis/rth)
Sumber: KapanLagi.com http://www.kapanlagi.com/showbiz/selebriti/pemain-basket-nba-dan-happy-ballers-sambangi-panti-sosial-c46ee1.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar