"Aku sangat bangga akan banyaknya perempuan yang masuk nominasi pada acara terbaik sepanjang tahun ini," tulis penyanyi yang lebih dikenal dengan nama P!nk ini pada akun Twitternya, Sabtu (25/1).
Seperti yang kita ketahui, Pink bisa dibilang cukup sukses tahun ini karena berhasil masuk dalam dua nominasi Grammy Award untuk kategori Song of the Year dan Best Pop Duo/Group Performance. Kedua kategori tersebut mencatatkan satu single yang berjudul Just Give Me A Reason di mana Pink berduet dengan Nate Ruess, vokalis dari band Indie Rock Fun.
Pelantun lagu Just Give Me A Reason ini juga menunjukkan betapa antusiasnya dia akan Grammy awards ini melalui postingan foto yang dia upload pada akun Twitter resminya. "Seperti inilah perasaanku sekarang. :)," sembari menunjukkan senyum lebar di bibirnya.
6 Video Klip Termahal Era 80-an Hingga Millenium
7 Musisi Ini Ramalkan Kematiannya di Lagu Hits Mereka!
6 Lagu Paling Sering Di-Cover Sepanjang Masa
6 Foto Kenangan Masa Kecil Para Bintang Pop Dunia!
7 Video Audisi dari Para Bintang American Idol!
(kpl/adb)
Sumber: KapanLagi.com http://ift.tt/L1Vehy
Tidak ada komentar:
Posting Komentar