Bagi Obed (vocal), Iwe (keyboard), Evan (guitar), Arie (bass) dan Hendra (drum), dapat bekerja bareng dengan Rizal suatu hal yang membanggakan.
"Kami bangga bisa bekerja sama dengan sutradara ternama seperti Rizal Mantovani . Ini jadi nilai lebih buat kami sebagai pendatang baru," ungkap Obed sang vokalis saat dihubungi, Jumat (23/8).
Bimz.
Bagi Rizal , Bimz bukan band pendatang baru pertama yang pernah digarap. Ia juga tidak ada kesulitan ketika menggarap single milik Bimz tersebut. Semisal konsep video klip kali ini tidak memerlukan visualisasi cerita dibalik lirik. Rizal hanya mengemasnya dengan konsep panggung yang ditonton oleh fans mereka.
"Mengingat lagunya yang memang sangat soul full, sudah sepatutnya versi barunya memiliki kadar ‘soul’ yang tinggi. Oleh karena itulah saya merasa tidak perlu divisualkan cerita dibalik lagunya. Cukup dengan performa dalam sebuah set panggung yang intimate namun keren. Kecil namun dipadati oleh fans-fans BIMZ yang fashionable dan memiliki karakter," jelas Rizal .
Jangan Lewatkan Yang HOT dari Konser Metallica!
Seringai Panaskan Konser Metallica di Jakarta
Demi Metallica, Fans Rela Nonton di Singapura dan Jakarta
Barisan Metalhead Serbu Gelora Bung Karno, Aparat Siaga
Jelang Konser Metallica, FX Sudirman 'Diserang' Metalhead
Pintu Venue Konser Metallica Belum Dibuka, Metalhead Sudah Serbu SUGBK
(kpl/hen/dis/phi)
Sumber: KapanLagi.com http://musik.kapanlagi.com/berita/garap-video-klip-puncak-asmara-bimz-band-gandeng-rizal-mantovani-9698f6.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar