Penyuka petualangan itu pun lebih memilih Indonesia sebagai tujuannya liburan. Karena ia tidak selalu menyukai tempat liburan yang cantik saja.
"Aku suka Indonesia. Suka pantai, dan Indonesia banyak spot bagus dan bersih," ujar Anneke saat ditemui di kawasan Menteng, Jakarta Pusat belum lama ini.
Anneke mengaku, sudah cukup banyak lokasi liburan yang ia kunjungi di Indonesia. Meski suka pantai, ia tidak hanya ke Bali yang biasanya menjadi jujugan pecinta pantai dari seluruh dunia.
"Udah ke Padang. Itu masih bagus dan bersih. Terus ke Halmahera Barat. Stay di sana, satu hari pindah-pindah pulau. Itu ada yang nggak ada penduduknya," kisahnya.
Ia menyayangkan, pantai-pantai di Indonesia sudah banyak yang kotor. Dan kepulauan yang bagus sudah dikelola oleh swasta, sehingga tak bisa dengan bebas dikunjungi.
Liburan, Obat Anneke Jody Hilangkan Kejenuhan Berakting
Anneke Jody: Jadi Ibu Susah-Susah Gampang
Film 'MIRACLE, JATUH DARI SURGA', Angkat Kota Solo
Film Baru, Darius Sinathrya - Anneke Djodi Sah Jadi 'Suami Istri'
Dua Tahun Pacaran, Anneke Jody Belum Berencana Menikah
(kpl/hen/phi)
Sumber: KapanLagi.com http://ift.tt/1JspVGp
Tidak ada komentar:
Posting Komentar