"Nanti juga rencananya semua yang terlibat dan seluruh masyarakat Indonesia akan berkumpul di Bundaran Hotel Indonesia bersama dengan Jokowi," ucap Bimbim di markas Slank , Jalan Potlot, Duren Tiga, Jakarta Selatan, Rabu (9/7).
Makanya saat ini Bimbim dan kawan-kawan sedang menanti hasil perhitungan cepat yang mulai dilaksanakan pada pukul 13.00 WIB. Selain itu mereka juga sudah mendapat bocoran dari hasil exit poll (polling yang diambil setelah pemilih mencoblos di bilik suara) bahwa Jokowi menang telak di wilayah Papua.
Slank siap berangkat ke Bundaran HI kalau Jokowi unggul di Quick Count | Foto: http://ift.tt/1aBr4ss E Ros
"Tadi kami senang dapat kabar kalau Pak Jokowi berdasarkan hasil exit poll di Papua, perolehan suara beliau sampai 88 persen," jelas Bimbim . Ia berharap hal serupa juga terjadi di kota-kota lain agar Jokowi -JK bisa mengemban amanah menjadi Presiden dalam lima tahun ke depan.
"Jadi ini saatnya kita semua berdoa. Pasti tegang menunggu hasilnya seperti apa, tapi kita harus pasrah," pungkasnya.
Bimbim sendiri sudah menggunakan hak pilihnya tadi pagi. Usai mencoblos, ia bahkan sempat melakukan selfie.
Gara-Gara Nonton Bola, Iwan Fals Telat Nyoblos
Pesta Demokrasi Indonesia Jadi Trending Topic Dunia
Ahmad Dhani: Peluang Masih Fifty-Fifty
Mulan Jameela: Kedua Capres-Cawapres Orang Terbaik Indonesia
Foto-Foto Kompaknya Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Saat Mencoblos
Slank ke Bundaran HI Kalau Jokowi Unggul di Hitung Cepat
Para Personel Slank menyatakan akan langsung melesat ke Bundaran Hotel Indonesia kalau pasangan dengan nomer urut dua, Jokowi-JK menang setelah Quick Count atau hitung cepat diumumkan.
"Nanti juga rencananya semua yang terlibat dan seluruh masyarakat Indonesia akan berkumpul di Bundaran Hotel Indonesia bersama dengan Jokowi," ucap Bimbim di markas Slank, Jalan Potlot, Duren Tiga, Jakarta Selatan, Rabu (9/7).
Makanya saat ini Bimbim dan kawan-kawan sedang menanti hasil perhitungan cepat yang akan mulai dilaksanakan pada pukul 13.00 WIB. Selain itu mereka juga sudah mendapat bocoran dari hasil exit poll (polling yang diambil setelah pemilih mencoblos di bilik suara) bahwa Jokowi menang telak di wilayah Papua.
"Tadi kami senang dapat kabar kalau pak Jokowi berdasarkan hasil exit poll di Papua, perolehan suara beliau sampai 88 persen," jelas Bimbim.
Bimbim berharap hal serupa juga terjadi di kota-kota lain agar Jokowi-JK bisa mengemban amanah menjadi Presiden dalam lima tahun ke depan.
"Jadi ini saatnya kita semua berdoa. Pasti tegang menunggu hasilnya seperti apa, tapi kita harus pasrah," pungkasnya.aal
---------------------
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-001-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-002-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-003-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-004-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-005-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-006-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-007-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-008-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-009-busan.jpg,
/2014/07/09/achmad_dhani-20140709-010-busan.jpg,
/2014/07/09/mulan_jameela-20140709-013-busan.jpg,
/2014/07/09/mulan_jameela-20140709-015-busan.jpg,
/2014/07/09/mulan_jameela-20140709-016-busan.jpg,
/2014/07/09/mulan_jameela-20140709-017-busan.jpg,
/2014/07/09/mulan_jameela-20140709-018-busan.jpg,
/2014/07/09/mulan_jameela-20140709-020-busan.jpg, (kpl/aal/rzm)
Sumber: KapanLagi.com http://ift.tt/1xQYpMY
Tidak ada komentar:
Posting Komentar