Kini, terdengar sebuah kabar gembira yang menyebutkan jika Shia dan Mia diam-diam sudah bertunangan. Masa sih? Rumor ini semakin mencuat ketika salah satu kamera media berhasil mengambil potret jari manis Mia yang nampak berbeda dari biasanya.
Tak lagi polos, jari manis model asal Inggris itu dihiasi oleh sebuah cincin berlian yang sangat mewah, seperti yang dilansir dari Daily Mail. Nggak percaya? Lihat saja bukti nyatanya dalam potret berikut ini.
Inikah cincin pertunangan mereka? ©splashnews.com
Dalam potret tersebut, seperti biasanya Mia muncul tanpa make-up. Namun, penampilannya benar-benar dikalahkan dengan munculnya cincin misterius yang tak pernah terlihat sebelumnya itu.
Potret ini sendiri diambil ketika ia baru saja tiba di bandara Los Angeles. Tentu saja hal ini sukses membuat publik heboh. Cincin itu sendiri diketahui memiliki harga yang sangat tinggi.
Setidaknya Shia dikabarkan mengeluarkan uang sebanyak tak kurang dari US$ 10 ribu atau setara dengan Rp 131,9 juta. Well, kalau memang rumor ini benar adanya, tentunya Shia dan Mia adalah pasangan yang sedang berbahagia bukan? Congrats! ;)
Robert Pattinson - FKA Twigs Ingin Punya Banyak Anak, Masa Sih?
Dimabuk Cinta, Miranda Kerr Sudah Punya Pacar Baru?
Rihanna dan Leonardo DiCaprio Sudah Tinggal Seatap?
Tanpa Patrick Schwarzenegger, Miley Cyrus Jadi Galau
Inikah Bukti Nyata Jika Kylie Jenner dan Tyga Pacaran?
Bukan Leonardo DiCaprio, Rihanna Malah Mesra Dengan Pria Ini
(dai/sry)
Sumber: KapanLagi.com http://ift.tt/1Hy89jB
Tidak ada komentar:
Posting Komentar